Menu

Mode Gelap
Sukseskan Muktamar XX, Kader IMM Sumbar Siap Gebrak Palembang Audiensi HW ke UM Sumbar: Sinergi Musywil dan Milad ke-105 Aisyiyah Rekomendasikan Perbaikan Pemilu, Simak di Sini Tim MenaraMu Laporkan Pengembangan Media di Pleno PWM Pilkada Halal dan Bermartabat

berita · 11 Nov 2023 23:01 WIB ·

Susul 4 Cabang Lainnya, PCM IV Nagari Sijunjung Segera Laksanakan Musycab Terpadu


 Rapat persiapan Musycab terpadu Cabang Muhammadiyah IV Nagari, Kabupaten Sijunjung.(Ist) Perbesar

Rapat persiapan Musycab terpadu Cabang Muhammadiyah IV Nagari, Kabupaten Sijunjung.(Ist)

Sijunjung – Pimpinan Cabang Muhammadiyah dan Aisyiyah IV Nagari Kabupaten Sijunjung segera melaksanakan musyawarah cabang (Musycab) terpadu.

Rencananya, Musycab bakal dilangsungkan 26 November 2023 mendatang. Musycab merupakan forum pengambilan keputusan dalam pemilihan pimpinan di tingkat cabang.

Rencana tersebut mengemuka dalam rapat pimpinan Muhammadiyah dan Aisyiyah IV Nagari, Jumat (10/11/2023) di Palangki. Rapat dipimpin ketua PCM IV Nagari, M.R. Dt. Pangulu Sati, hadir Wali Nagari Palangki, Jasman H.

“Muscab akan dilaksanakan pada tanggal 26 November 2023 di Kompleks Muhammadiyah Palangki,” ujar sekretaris PCM IV Nagari, Dafrizal.

Sementara itu, ketua PCM IV Nagari, M.R. Dt. Pangulu Sati mengajak seluruh warga dan kader Muhammadiyah IV Koto ikut bersama menyemarakkan pelaksanaan musycab nantinya.

Baca Juga:  Abdul Mu'ti Resmikan Pemanfaatan Lantai 2 Masjid Muhammadiyah Al-Jadid Limau Manih

“Musycab terpadu ini juga momentum bagi Muhammadiyah cabang VI Koto untuk membangun semangat dalam menggerakkan dakwah Muhammadiyah,” tuturnya.

Di Kabupaten Sijunjung sendiri, terdapat sebanyak 7 cabang Muhammadiyah dari 8 kecamatan yang ada.

4 cabang tercatat sudah melaksanakan musyawarah cabang terpadu diantara Lubuk Tarok, Sumpur Kudus, Kamar Baru dan Koto VII. Sementara sisanya masih dalam persiapan.(AG)

Artikel ini telah dibaca 30 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Wirid Priodik Muhammadiyah dan Aisyiyah Bawa Perubahan Untuk Berkemajuan

25 Februari 2024 - 23:11 WIB

Peristiwa Israk Mi’raj Merupakan Momen Penting dalam Sejarah Islam

23 Februari 2024 - 12:01 WIB

Prof. Masri Mansoer: Solok Butuh Pemimpin dengan Ciri Ini

22 Februari 2024 - 19:55 WIB

Ponpes Al Kautsar Studi Komparatif ke Tiga Negara

21 Februari 2024 - 16:31 WIB

Muhammadiyah Sumbar Gelar Konsolidasi ke-PCM di Solok Selatan

20 Februari 2024 - 22:12 WIB

Baitul Arqam PCM dan PCA di Solsel Bakar Semangat Bermuhammadiyah

20 Februari 2024 - 22:10 WIB

Trending di Daerah