Menu

Mode Gelap
Sukseskan Muktamar XX, Kader IMM Sumbar Siap Gebrak Palembang Audiensi HW ke UM Sumbar: Sinergi Musywil dan Milad ke-105 Aisyiyah Rekomendasikan Perbaikan Pemilu, Simak di Sini Tim MenaraMu Laporkan Pengembangan Media di Pleno PWM Pilkada Halal dan Bermartabat

Nasional · 27 Okt 2023 13:29 WIB ·

Hoaks Pemilu Meningkat, Kemkominfo: Berpotensi Memecah Belah


 Hoaks Pemilu Meningkat, Kemkominfo: Berpotensi Memecah Belah Perbesar

JAKARTA – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mengungkap, kabar bohong (hoaks) terkait Pemilu meningkat.

Hal itu dibandingkan Kominfo dengan durasi satu tahun sebelumnya. Sepanjang 2022 hanya ditemukan 10 hoaks terkait pemilu. Namun, kini ditemukan tren peningkatan berita palsu mengenai pemilu.

“Sepanjang Januari 2023 hingga 26 Oktober, terdapat 98 isu hoaks Pemilu,” ujar Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie dalam konferensi pers di Gedung Kominfo, Jakarta Pusat, Jumat (27/10).

Budi menjelaskan, dengan data itu dapat diartikan bahwa hoaks meningkat 10 kali lipat dibandingkan tahun 2022. Sementara itu, berdasarkan data yang disampaikan Kominfo, peningkatan hoaks terlihat sejak bulan Juli 2023 sebanyak 14 kasus.

Baca Juga:  Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah Dorong Pembangunan PTM di Sumbar

Kemudian meningkat pada Agustus sebanyak 18 kasus. Menurun sedikit pada September sebanyak 13 kasus dan kembali meningkat pada Oktober sebanyak 21 kasus.

Budi menekankan kondisi ini menjadi kekhawatiran bersama antara pemerintah dan masyarakat. Sebab, hoaks berpotensi memecah belah persatuan bangsa. (ni/source: medcomid)

Artikel ini telah dibaca 23 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Aisyiyah Rekomendasikan Perbaikan Pemilu, Simak di Sini

23 Februari 2024 - 09:44 WIB

Ditjen Vokasi Luncurkan Program Doktor Terapan

21 Februari 2024 - 09:11 WIB

Kominfo Segera Tindaklanjuti Perpres Publisher Rights

21 Februari 2024 - 08:49 WIB

Ini Catatan Abdul Mu’ti untuk Pemilu 2024

20 Februari 2024 - 19:15 WIB

Munas Tarjih, Momentum Berkumpulnya Pakar, Ulama, dan Intelektual

19 Februari 2024 - 18:39 WIB

Cek! Tiga Agenda Penting Munas Tarjih ke-32 di Pekalongan

18 Februari 2024 - 07:59 WIB

Trending di Nasional