Menu

Mode Gelap
Sukseskan Muktamar XX, Kader IMM Sumbar Siap Gebrak Palembang Audiensi HW ke UM Sumbar: Sinergi Musywil dan Milad ke-105 Aisyiyah Rekomendasikan Perbaikan Pemilu, Simak di Sini Tim MenaraMu Laporkan Pengembangan Media di Pleno PWM Pilkada Halal dan Bermartabat

Berita · 14 Jul 2023 15:37 WIB ·

Sejumlah Daerah Dikepung Banjir dan Longsor, PWM Sumbar Minta Seluruh PDM Update Kondisi hingga Himpun Dana Bantuan


 Kondisi banjir di Kota Padang. (Dok.IST) Perbesar

Kondisi banjir di Kota Padang. (Dok.IST)

PADANG – Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sumatera Barat (Sumbar) meminta mengintruksikan semua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM), warga Muhammadiyah dan simpatisan aktif memantau perkembangan bencana alam di wilayah masing-masing.

Diketahui, sejumlah wilayah Sumbar sedang dikepung banjir dan longsor. Daerah terparah adalah Kota Padang, Kabupaten Agam dan Padang Pariaman. Bencana alam ini dipicu oleh hujan deras yang terjadi sejak Kamis (14/7/2023).

Selain kerusakan rumah dan fasilitas umum, 2 orang warga Agam dilaporkan tewas tertimbun. Kemudian juga 2 orang balita yang tertimbun di Kota Padang.

“Kami intruksikan untuk semua PDM se-Sumbar untuk memberikan laporan lokasi-lokasi yang terdampak banjir dan dampak yang ditimbulkannya,” kata Sekretaris PWM Sumbar, Apris, dalam surat tertulis, Jumat (14/7/2023).

Baca Juga:  Gelar Bimtek Jurnalistik dan Kehumasan, PWM Sumbar Bina Reporter Media

PDM diminta menghimpun dana dan bekerjasama dengan berbagai pihak. Setelah itu, dana tersebut didonasikan untuk bantuan bagi korban banjir dan longsor.

“Berikan laporan kegiatan ke PWM Sumbar secara berkala,” katanya dalam surat yang juga ditanda tangani Wakil Ketua PWM Sumbar yang membidangi LRB MDMC, Marhadi Efendi. (**)

Artikel ini telah dibaca 278 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Wirid Priodik Muhammadiyah dan Aisyiyah Bawa Perubahan Untuk Berkemajuan

25 Februari 2024 - 23:11 WIB

Panti Asuhan Muhammadiyah/Aisyiyah Dapat Bantuan Sembako dan Bahan Kebersihan

13 Februari 2024 - 08:52 WIB

Musywil HW Sumbar Siap Digelar di Kampus 1 UM Sumbar

12 Februari 2024 - 15:32 WIB

Isi Waktu Libur, Santri Ponpes Al Kautsar Ikuti Seminar Pendidikan

11 Februari 2024 - 22:03 WIB

Dikukuhkan, Dafri Harweli Diamanahi Jabatan Ketua FGM Sumbar

10 Februari 2024 - 20:31 WIB

LazisMu Sumbar Bantu Gina Asriani Byksad, mahasiswa Akademi Farmasi Dwi Farma Bukittinggi/D3

10 Februari 2024 - 14:32 WIB

Trending di AUM