Menu

Mode Gelap
Sukseskan Muktamar XX, Kader IMM Sumbar Siap Gebrak Palembang Audiensi HW ke UM Sumbar: Sinergi Musywil dan Milad ke-105 Aisyiyah Rekomendasikan Perbaikan Pemilu, Simak di Sini Tim MenaraMu Laporkan Pengembangan Media di Pleno PWM Pilkada Halal dan Bermartabat

Berita · 11 Jun 2023 09:21 WIB ·

LRB MDMC PWM Sumbar Jalankan Program . Menjangkau Pelosok Menebar Berkat Sesuai Syariat Berbagi Qurban Untuk Daerah Terluar, Terisolir, Bencana, dan Mualaf.


 Ketua LRB - MDMC Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumatera Barat (Dok. Pribadi) Perbesar

Ketua LRB - MDMC Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumatera Barat (Dok. Pribadi)

PADANG – Lembaga Resiliensi Bencana (LRB) Muhammadiyah Desaster Menagement Center (MDMC) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumatera Barat, Menjangkau Pelosok menebar berkat sesuai syariat berbagi qurban untuk daerah Terluar, Terisolir, Bencana, dan Mualaf. Minggu (11/6/23)

Portito Ketua MDMC PWM Sumbar menjelaskan, Program ini merupakan Program rutin setiap tahunnnya, yang bertujuan untuk membantu saudara saudara kita di daerah 3T, Terluar, terjauh, dan terisolir, terutama bagi di daerah daerah yang mualaf, yang tidak terjangkau oleh masyarakat pada umumnya, selain daerah 3T, Program ini untuk masyarakat yang terdampak bencana.

“Untuk tempat lokasi pendistribusian berada di daerah kabupaten Kepulauan Mentawai, dan daerah terdampak Bencana”

Insyaallah proses penyembelihan hewan qurban akan dilaksanakan pada tanggal 29 Juni 2023, sampai saat ini peserta qurban yang telah mendaftar melalui MDMC PWM Sumbar Baru mencapai 1 ekor sapi, 3 ekor kambing.

(Dok. Pribadi)

Hafiz sekretaris MDMC Sumbar menjelaskan besar harapan kepada saudara saudara kita yang ingin berqurban tahun ini bersama saudara saudara kita di daerah 3T maka kami MDMC siap melaksanakan dan membantu penyaluran hewan qurbannya.

Baca Juga:  Ikhtiar SD Muhammadiyah Sawah Cangkiang Solok, Perkuat Karakter Siswa dengan Pondasi Keagamaan

“Tahun lalu Mdmc telah menyalurkan hewan qurban sebanyak 2 ekor sapi, 1 ekor kerbau di kepulauan Mentawai, dan 2 ekor sapi ke daerah terdampak bencana kabupaten Pasaman Barat”.

Untuk menjangkau lokasi, tim mdmc harus menempuh perjalanan darat dan Laut yang sangat sulit, insyaallah mdmc Sumatera Barat terus berupaya menjaga amanah para donatur, dan peserta qurban, untuk mendistribusikan hewan qurban ke pelosok negeri

Mari tebarkan  kembali rasa syukur kita dengan qurban terbaik tahun ini bersama MDMC Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumatera Barat.(Hafiz)

Artikel ini telah dibaca 80 kali

badge-check

Publisher

Baca Lainnya

Wirid Priodik Muhammadiyah dan Aisyiyah Bawa Perubahan Untuk Berkemajuan

25 Februari 2024 - 23:11 WIB

Panti Asuhan Muhammadiyah/Aisyiyah Dapat Bantuan Sembako dan Bahan Kebersihan

13 Februari 2024 - 08:52 WIB

Musywil HW Sumbar Siap Digelar di Kampus 1 UM Sumbar

12 Februari 2024 - 15:32 WIB

Isi Waktu Libur, Santri Ponpes Al Kautsar Ikuti Seminar Pendidikan

11 Februari 2024 - 22:03 WIB

Dikukuhkan, Dafri Harweli Diamanahi Jabatan Ketua FGM Sumbar

10 Februari 2024 - 20:31 WIB

LazisMu Sumbar Bantu Gina Asriani Byksad, mahasiswa Akademi Farmasi Dwi Farma Bukittinggi/D3

10 Februari 2024 - 14:32 WIB

Trending di AUM